Tata Cara Penggunaan Fiders

Daftar

Melakukan Pendaftaran, dengan menekan tombol Daftar. Jika sudah mendaftar tekan tombol Masuk.

Masuk

Masuk, dengan mengisi username dan password yang telah Anda buat sebelumnya. Jika belum mendaftar tekan tombol Daftar.

Pengaduan

Pada bagian sidebar tekan menu tambah pengaduan untuk membuat laporan pengaduan.

Tanggapan

Pada bagian sidebar tekan menu pengaduan untuk melihat seluruh pengaduan yang telah Anda buat. Untuk melihat tanggapan petugas, tekan tombol .

Tentang

FIDERS (Fire Departement Reporting System) adalah Sistem Informasi pengelolaan pengaduan Kebakaran oleh Balakar berbasis Teknologi Informasi di WIlayah Kabupaten Bangka Barat, setiap organisasi penyelenggara di Indonesia belum terkelola secara efektif dan terintegrasi. Masing-masing organisasi penyelenggara mengelola pengaduan secara parsial dan tidak terkoordinir dengan baik. Akibatnya terjadi duplikasi penanganan pengaduan, atau bahkan bisa terjadi suatu pengaduan tidak ditangani oleh satupun organisasi penyelenggara, dengan alasan pengaduan bukan kewenangannya. Oleh karena itu, untuk mencapai visi yang baik dan benar dalam penanganan pengaduan masyarakat maka perlu untuk mengintegrasikan sistem pengelolaan pengaduan pelayanan publik yang efektif. Tujuannya, masyarakat memiliki saluran pengaduan yang baik, benar, terorganisir dan terpercaya.

Daftar Laporan

Berikut adalah daftar pengaduan-pengaduan masyarakat berdasarkan terbaru:

No. Pelapor Tanggal Pengaduan Isi Laporan Lokasi Foto Status Tangapan Aksi

Saran

Berikan saran terbaik Anda agar aplikasi Fiders bekerja lebih baik lagi.

Peta Bangka Barat